Bagi wisatawan dari luar daerah yang sedang melakukan kunjungan ke Klaten sering bingung untuk menginap di mana. Padahal, banyak sekali hotel di Klaten yang nyaman dan layak untuk digunakan.
Ada beberapa rekomendasi hotel yang ada di daerah Klaten yang bisa dicoba saat sedang berkunjung ke Klaten. Tentunya dengan harga yang cukup terjangkau dan miring pastinya.
Di bawah ini akan sedikit diulas beberapa hoten yang bisa ditempati dan mempunyai fasilitas yang nyaman untuk digunakan. Mari, langsung saja lihat ulasan beberapa hotel di bawah ini!
1. Hotel Surya Andesa
Rekomendasi pertama datang dari sebuah hotel bernama Surya Andesa. Sebuah hotel yang sangat nyaman dan mempunyai fasilitas yang lengkap.
Untuk fasilitas yang disediakan oleh hotel tersebut terbilang cukup lengkap. Seperti AC yang dingin, WiFi gratis, area parkir yang luas, dan juga mempunyai kamar bebas rokok.
Harga yang ditawarkan untuk bermalam di sana juga beragam, mulai dari 200 ribuan saja. Tentunya harga yang sangat terjangkau dengan fasilitasnya yang lengkap.
2. Griya Gendhis Saraswati
Untuk yang kedua yaitu ada Griya Gendhis Saraswati. Sebuah penginapan yang cocok digunakan untuk keluarga yang sedang liburan di Klaten.